Kebaikan

ORANG BAIK BANYAK TEMAN, PENYERU KEBAIKAN BANYAK MUSUH

Untaian Hikmah nan Indah, patut kita renungkan bersama.

ﻣﺎ ﺍﻟﻔﺮﻕ ﺑﻴﻦ ﺍﻟﺼﺎﻟﺢ ﻭﺍﻟﻤﺼﻠﺢ ؟

Apa bedanya Orang Baik (Shaleh) dan Penyeru Kebaikan (Mushlih)..?

ﺍﻟﺼﺎﻟﺢ ﺧﻴﺮﻩ ﻟﻨﻔﺴﻪ ﻭﺍﻟﻤﺼﻠﺢ ﺧﻴﺮﻩ ﻟﻨﻔﺴﻪ ﻭﻟﻐﻴﺮﻩ .

Orang Baik, melakukan kebaikan untuk dirinya.

Sedangkan Penyeru Kebaikan (Muslih) mengerjakan kebaikan untuk dirinya dan orang lain..

ﺍﻟﺼﺎﻟﺢ ﺗﺤﺒُﻪ ﺍﻟﻨﺎﺱ . ﻭﺍﻟﻤﺼﻠﺢ ﺗﻌﺎﺩﻳﻪ ﺍﻟﻨﺎﺱ .

Orang Baik, dicintai manusia..
Penyeru Kebaikan dimusuhi manusia..

ﻟﻤﺎﺫﺍ !!! ؟

```Kenapa begitu..?!?!```

ﺍﻟﺤﺒﻴﺐ ﺍﻟﻤﺼﻄﻔﻰ ‏( ﺻﻠﻰ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﻭﺳﻠﻢ ‏) ﻗﺒﻞ ﺍﻟﺒﻌﺜﺔ ﺃﺣﺒﻪ ﻗﻮﻣﻪ ﻷﻧﻪ ﺻﺎﻟﺢ .

Rasulullah SAW sebelum diutus, beliau dicintai oleh kaumnya karena beliau adalah orang baik..

ﻭﻟﻜﻦ ﻟﻤﺎ ﺑﻌﺜﻪ ﺍﻟﻠﻪ ﺗﻌﺎﻟﻰ ﺻﺎﺭ ﻣﺼﻠﺤًﺎ ﻓﻌﺎﺩﻭﻩ ﻭﻗﺎﻟﻮﺍ ﺳﺎﺣﺮ ﻛﺬﺍﺏ ﻣﺠﻨﻮﻥ .

Namun ketika Allah Ta'ala mengutusnya sebagai Penyeru Kebaikan, kaumnya langsung memusuhinya dengan menggelarinya; Tukang sihir, Pendusta, Gila..

ﻣﺎ ﺍﻟﺴﺒﺐ ؟
ﻷﻥ ﺍﻟﻤﺼﻠﺢ ﻳﺼﻄﺪﻡ ﺑﺼﺨﺮﺓ
ﺃﻫﻮﺍﺀ ﻣﻦ ﻳﺮﻳﺪ ﺃﻥ ﻳﺼﻠﺢ ﻣﻦ ﻓﺴﺎﺩﻫﻢ .

Apa sebabnya..?
Karena Penyeru Kebaikan "menyikat" batu besar nafsu angkara dan memperbaikinya dari kerusakan..

ﻭﻟﺬﺍ ﺃﻭﺻﻰ ﻟﻘﻤﺎﻥ ﺍﺑﻨﻪ ﺑﺎﻟﺼﺒﺮ ﺣﻴﻦ ﺣﺜﻪ ﻋﻠﻰ ﺍﻹﺻﻼﺡ ﻷﻧﻪ ﺳﻴﻘﺎﺑﻞ ﺑﺎﻟﻌﺪﺍﻭﺓ .

Itulah sebabnya kenapa Luqman menasehati anaknya agar BERSABAR ketika melakukan perbaikan, karena dia pasti akan menghadapi permusuhan..

( ﻳﺎ ﺑﻨﻲ ﺃﻗﻢ ﺍﻟﺼﻼﺓ ﻭﺃﻣﺮ ﺑﺎﻟﻤﻌﺮﻭﻑ ﻭﺍﻧﻪَ ﻋﻦ ﺍﻟﻤﻨﻜﺮ ﻭﺍﺻﺒﺮ ﻋﻠﻰ ﻣﺎ ﺃﺻﺎﺑﻚ )

Hai anakku tegakkan sholat, perintahkan kebaikan, laranglah kemungkaran, dan bersabarlah atas apa yang menimpamu..

ﻗﺎﻝ ﺃﻫﻞ ﺍﻟﻔﻀﻞ ﻭﺍﻟﻌﻠﻢ : ﻣﺼﻠﺢٌ ﻭﺍﺣﺪٌ ﺃﺣﺐ ﺇﻟﻰ ﺍﻟﻠﻪ ﻣﻦ ﺁﻻﻑ ﺍﻟﺼﺎﻟﺤﻴﻦ ،

Berkata ahli ilmu:
Satu penyeru kebaikan lebih dicintai Allah daripada ribuan orang baik...

ﻷﻥ ﺍﻟﻤﺼﻠﺢ ﻳﺤﻤﻲ ﺍﻟﻠﻪ ﺑﻪ ﺃﻣﺔ ،ﻭﺍﻟﺼﺎﻟﺢ ﻳﻜﺘﻔﻲ ﺑﺤﻤﺎﻳﺔ ﻧﻔﺴﻪ .

Karena melalui penyeru Kebaikan itulah Allah jaga umat ini..
Sedang orang baik hanya cukup menjaga dirinya sendiri...

ﻓﻘﺪ ﻗﺎﻝ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﺰَّ ﻭ ﺟﻞَّ ﻓﻲ ﻣﺤﻜﻢ ﺍﻟﺘﻨﺰﻳﻞ :

```Allah SWT berfirman :```

( ﻭَﻣَﺎ ﻛَﺎﻥَ ﺭَﺑُّﻚَ ﻟِﻴُﻬْﻠِﻚَ ﺍﻟْﻘُﺮَﻯٰ ﺑِﻈُﻠْﻢٍ ﻭَﺃَﻫْﻠُﻬَﺎ ﻣُﺼْﻠِﺤُﻮﻥ َ).

"Dan tidaklah Tuhanmu membinasakan satu negeri dengan zalim padahal penduduknya adalah penyeru kebaikan.."

ﻭﻟﻢ ﻳﻘﻮﻝ ... ﺻﺎﻟﺤﻮﻥ ...

Allah tidak berfirman;
"...Orang Baik (Sholeh)"

ﻛﻮﻧﻮﺍ ﻣﺼﻠﺤﻴﻦ ﻭﻻ ﺗﻜﺘﻔﻮﺍ ﺑﺄﻥ ﺗﻜﻮﻧﻮﺍ ﺻﺎﻟﺤﻴﻦ .

Maka jadilah PENYERU KEBAIKAN, jangan merasa puas hanya sebagai ORANG BAIK saja.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pemasrahan Mempelai Putra Bahasa Madura

Teks Bintang Pelajar

Rahasia Waktu Kelahiran (Ilmu Falak)